
Jakarta Selatan, 27 Mei 2024
Kasi Ekonomi dan Pembangunan Kelurahan Kalibata, Bertha Simanulang pagi ini melakukan monitoring kegiatan Perawatan/Pemeliharaan Taman Kasih yang terletak di Jalan Kalibata Timur I RW 08 Kelurahan Kalibata.
Taman Kasih ini adalah hasil dari Program Penataan Kawasan Kelurahan Kalibata Triwulan I Tahun Anggaran 2024, yang mana sesuai arahan Pj Gubernur Provinsi Daerah Khusus Jakarta, seluruh wilayah di Jakarta tidak ada lahan kosong/lahan tidur yang menganggur dan tidak difungsikan.
#asnberakhlak
#suksesjakartauntukindonesia
#jakselkompak
#pancorantangguh
#kalibatasehatbebasstunting
#kalibatabebasjentik