Unit Pelaksana Teknis(UPT) Terminal melaksanakan kegiatan Operasi Gabungan Bersama Kepolisian , Garnisun dan Dalops Sudinhubtrans Jakarta Selatan di Terminal Blok M
Dalam Operasi di pimpin Wakadishub Teguh Hendrawan Bersama KUPT Terminal A.B Nahor dan Slamet Dahlan Kasie Pengawasan dan pengendalian Sudin Perhubungan dan Transpotasi Jakarta Selatan,
Dalam Penertiban merazia Angkutan Kota (angkot) Para Supir Angkot Yang di BAP Tilang Juga ditindak Push UP agar Menimbulkan Efek Jera,”ujar AB Nahor di Terminal BLOK M,”ujar Wakadishub Teguh Hendrawan, Selasa (27/10).
Menurut Wakadishub DKI Jakarta Teguh Hendrawan Kegiatan ini Akan Berkelanjutan di Seluruh Terminal Se DKI Jakarta untuk menciptakan wajah terminal DKI yang tertib, bersih, aman dan nyaman, juga untuk menjawab kegelisahan Warga Masyarakat tentang Banyaknya Angkutan Umum ugal ugalan dan Yang Tidak Layak Jalan Selain itu Perbaikan Pasilitas dan Pelayanan di Utamakan Semua Harus Memberikan Pelayanan Yang Baik buat Masyarakat.
Operasi Gabungan Melibatkan 30 Anggota Dishub 6 Kepolisian dan 2 Garnisun
Hasil Penertiban 50 di BAP tilang Dishub dikarenakan tidak lengkap surat surat dan tidak pakai seragam ,lalu BAP tilang Polisi 15 dan Stop Operasi 2 Kendaraan metromini dan Kopaja di Kandangkan ,”tegasnya.